Tuesday, November 15, 2016

DIY Modif Ringan, melapisi speedometer menggunakan stiker warna

SALAM DIY!! kali ini modifikasi ringan buat speedometer yang kualitas plastiknya sangat mudah tergores, digores pakai kuku sedikit saja bekasnya ga hilang-hilang. Nah ini dia anti gores murah meriah yang bisa diaplikasikan = pakai stiker motor yang berwarna bening atau warna warni, kalau saya pilih warna orange :D , murah meriah dengan ukuran 20x20cm cukup 3rb saja!!! cuss yuk langsung saja dieksekusi vroh!!!!
1.langkah pertama cukup mudah, lepas dulu windshield lalu body penutupnya, lalu lepas speedometernya, kabelnya ga perlu dilepas
9
2.Tempelkan stikernya perlahan2, hati2 :D usahakan tidak ada gelembung udara yang terjebak
10
3. Gunakan peniti atau jarum pentul untuk membuat lingkaran tombol select dan reset
11
4. Jrengggg sudah jadi :D , gampang toooo
13

No comments:

Post a Comment